Salah satu sekolah terbaik di medan yaitu International School Medan telah mengajarkan bagaimana cara melatih empati pada anak. Menumbuhkan rasa empati memang perlu Anda lakukan sejak dini. Bukan sekadar membantu anak mengerti apa yang dirasakan orang lain. Mempunyai rasa empati juga membantunya agar lebih mudah berinteraksi dengan orang lain. Akan tetapi, beberapa orang tua merasa …