Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS di pasar spot ditutup menguat ke Rp 14.882 per dolar AS, Kamis (30/4/2020). Berdasarkan dataBloomberg,posisi menguat 2,70 persen dibandingkan penutupan Rabu (29/4/2020), yakni Rp 15.295 per dolar AS. Sementara itu, kurs referensiJakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor),rupiah berada di level Rp 15.157 per dolar AS. Kini, rupiah mengalami penguatan …