Lifestyle

Mengenal Asuransi Disabilitas beserta Jenis Polisnya

Tidak ada orang yang ingin mengalami kecelakaan. Untuk itu, melindungi diri dengan tindakan preventif lewat produk asuransi disabilities akan menolong Anda dari risiko kecelakaan yang mungkin terjadi pada Anda. Jika Anda belum pernah mendengar tentang asuransi ini, mari simak ulasan lengkap nya di bawah ini :

 

Asuransi disabilitas adalah produk perlindungan yang memproteksi pendapatan pemilik polis asuransi ketika risiko cacat fisik membuatnya kehilangan pekerjaan. Contohnya adalah seseorang yang mengalami kecelakaan ketika berolah raga atau melakukan hobi berisiko tinggi lain hingga membuatnya cacat fisik seumur hidup dan tidak dapat bekerja lagi. Asuransi ini akan memiliki manfaat dasar berupa pemberian pertanggungan jika pemilik polis meninggal dunia, serta manfaat tambahan berupa pertanggungan finansial jika pemilik polis mengalami cacat fisik dan penggantian biaya selama perawatan akibat kecelakaan. Asuransi disabilitas juga memiliki beberapa jenis polis asuransi, yakni:

Asuransi kecelakaan individu

Dilansir dari laman Money Control, polis asuransikecelakaaninimerujuk pada produk yang memberikanmanfaatasuransiuntukindividuatastimbulnyarisiko yang tidakdisengaja. Artinya, pemilik polis asuransikecelakaanindividuakanmenerimapertanggunganbilaiameninggal dunia karenakecelakaan, kehilangananggotatubuhataupenglihatan, maupuncacatpermanenkarenakecelakaan.

Produkini paling cocokuntukwiraswasta, pekerja yang digajitetap, sertapelakubisnis. Beberapaperusahaanasuransibahkanmemberikanmanfaattambahanberupapendidikananakdalam polis ini. Sehingga, bilapemilik polis meninggal dunia ataucacat total, manfaatpertanggungannyabisadialihkanuntukpendidikan sang anak.

Asuransi kecelakaan kelompok

Polis asuransi kecelakaan ini umumnya diberikan oleh pemberi kerja pada pekerja-pekerjanya sebagai bentuk insentif perlindungan. Umumnya, pemilik polis asuransi kecelakaan kelompok akan menerima pertanggungan yang lebih terbatas dibanding dengan pemilik polis asuransi kecelakaan individu.

Meski demikian, bila terjadi risiko seperti kematian atau cacat total, pemberi kerja umumnya akan tetap memberikan pertanggungan kepada pekerja yang bersangkutan. Produk ini paling cocok untuk pekerja dengan level menengah kebawah.

Demikian ulasan tentang asuransi kecelakaan kerja. Berdasarkan penjelasan di atas, Anda dapat memiliki produk pertanggungan ini secara mandiri ataupun menerima dari perusahaan yang mempekerjakan Anda. Meski demikian, produk individu atau yang Anda beli sendiri adalah perlindungan yang paling lengkap dan baik untuk Anda. Semoga informasi dalam artikel ini bermanfaat, ya !

 

Anda mungkin juga suka...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.