Menyambut Tahun Baru Islam yang jatuh pada 20 Agustus 2020, ada banyak tradisi unik yang dilakukan umat muslim. Beragam tradisi unik selalu digelar setiap tahunnya untuk menyambut 1 Muharram. Namun, di tengah pandemi Covid 19, mungkin ada beberapa wilayah di Indonesia yang tidak mengelar tradisi tersebut. Meski demikian, traveler bisa mengenal ragam tradisi unik menyambut …
Puasa Asyuro hingga Perbanyak Sedekah Amalan di Tahun Baru Islam Muharram 1442 H
Muharram merupakan bulan pertama pada penanggalan tahun Islam atau Hijriah. Di tahun 2020 ini, 1 Muharram 1442 H jatuh pada hari Kamis (20/8/2020). Bulan Muharram merupakan satu bulan suci dalam kalender Islam. Muharram secara harafiah berarti "terlarang." Pada bulan pertama dalam penanggalan Islam ini, Bulan Muharram memegang peranan penting dalam Islam. Bulan Muharram memilik banyak …