Olahraga Teratur hingga Konsumsi Vitamin C Cara Mengatasi Asam Urat Agar Tak Kambuh Lagi

Sebagian besar orang mengalami asam urat tinggi karena gaya hidup mereka yang salah. Untuk menurunkan resiko asam urat, kita harus memperbaiki gaya hidup dan pola makan sehari hari. Asam urat yang tinggi biasanya menyebabkan penderitanya mengalami pembengkakan. Selain membengkak, biasanya penderita asam urat juga merasakan nyeri di bagian bagian tertentu seperti jari tangan, lutut, pergelangan …