3 Cara Bedakan Madu Hutan Asli dengan Madu Oplosan

Madu hutan berasal dari jenis lebah Apis Dorsata, yang hidup bebas di hutan. Lebah jenis ini berukuran lebih besar dari lebah ternak. Mereka mengolah madu dari nektar atau sari bunga asli hutan habitatnya berada. Sarang yang mereka buat berada di dahan dahan pohon dengan ketinggian mencapai 50 meter, selain itu juga bisa di bebatuan besar, …

Berburu Sunrise di ‘Tanah Tinggi’ Wonosobo Saat Pandemi

Keraguan terus menyelimuti pikiran saya saat akan memutuskan mendaki gunung pada awal Agustus 2020. Wajar keraguan itu datang, karena negeri yang kita cintai ini sedang dilanda pandemi Covid 19. Namun, berbekal kenyakinan dan selalu berdoa, akhirnya saya bersama dua kawan memutuskan tetap berangkat mendaki gunung untuk melepas rindu bermalam di alam. Kami putuskan untuk mendaki …

Termasuk Kirab Kebo Bule di Solo Tradisi Unik Masyarakat Indonesia Menyambut Tahun Baru Islam

Menyambut Tahun Baru Islam yang jatuh pada 20 Agustus 2020, ada banyak tradisi unik yang dilakukan umat muslim. Beragam tradisi unik selalu digelar setiap tahunnya untuk menyambut 1 Muharram. Namun, di tengah pandemi Covid 19, mungkin ada beberapa wilayah di Indonesia yang tidak mengelar tradisi tersebut. Meski demikian, traveler bisa mengenal ragam tradisi unik menyambut …

Wisatawan di Jogja Banyak yang Berkunjung menuju Malioboro & Taman Sari

Berkunjung ke Makassar tak lengkap rasanya kalau tak mencicipi kulinernya. Ada beberapa kuliner khas Makassar yang wajib dicicipi khususnya malam hari. Kuliner malam di Makassar ini biasanya ada di dekat destinasi populer di Makassar. Jika berkunjung ke Makassar dan menikmati suasana malam datanglah ke berbagai kuliner ini. Di sini, kelezatan bukan cuma soal rasa aja, …

Ini Sejarah di Balik Lezatnya Tengkleng Khas Solo Dibuat Sejak Zaman Penjajahan

Liburan ke Solo wajib mencoba kuliner khasnya yag lezat. Ada beragam kuliner khas Solo yang bisa dicicipi wisatawan. Satu kuliner khas Solo yang bisa traveler cicipi adalah tengkleng. Banyak tempat makan di Solo menyediakan masakan tengkleng nikmat yang tidak banyak diketahui. Dikenal kenikmatannya, tengkleng menyimpan cerita sejarah memilukan. Heri Priyatmoko sejarawan asal Solo sekaligus Dosen …

Ritual Sebelum Mendaki hingga Masalah Sampah 7 Fakta Unik Gunung Everest

Pendakian keGunung Everestakan dibuka kembali untuk musim pendakian musim gugur mendatang. Kendati saat ini wisatawan masih belum bisa berkunjung ke sana, tidak ada salahnya untuk mulai mempersiapkan peralatan mendaki dan mengurus izin pendakian. Selain itu, ada baiknya wisatawan mengetahui beberapa fakta menarik seputar Gunung Everest agar pengalaman mendaki gunung tertinggi di dunia semakin berkesan. Berikut …

Cocok buat Pemula Tips Mengolah Daging Kambing Agar Empuk & Tidak Prengus

Saat Idul Adha, umat muslim di dunia akan menyembelih hewan kurban seperti sapi, domba, kerbau, tau kambing. Sayangnya, tak sedikit orang yang menolak daging kambing dengan alasan tak bisa mengolahnya. Seperti diketahui, daging kambing identik dengan bau prengusnya. Selain itu kesalahan pengolahan juga membuat daging kambing alot. Padahal ada cara mudah untuk mengolahnya. Berikut ini …